terkini

Iklan Podcast

Keseruan Siswa TK Shopy Kota Tanjungbalai Ikuti Market Day Jual Jajanan Rp 2000 - Rp 5000-an

Lidinews
Minggu, 3/03/2024 11:09:00 AM WIB Last Updated 2024-03-03T04:09:47Z

Gambar : Keseruan Siswa TK Shopy Kota Tanjungbalai Ikuti Market Day Jual Jajanan Rp 2000 - Rp 5000-an. Lidinews.id

Sumatera Utara, Tanjungbalai, Lidinews.id - Aneka jajajan sehat seperti puding, Minuman dan jajanan lainnya berjejer di halaman TK SHOPY Kota Tanjungbalai, Sabtu (2/3/2024). 


Jajanan yang dibanderol dengan kisaran 2 Ribuan Hingga 5 Ribuan ini rupanya disajikan dalam gelaran Market Day.


Dalam kegiatan market day ini, siswa TK SHOPY Kota Tanjungbalai diajak untuk berlatih wirausaha.


Mereka secara bergantian menjadi pembeli atau penjual, dengan menu kreasi dari orang tua murid.


"Kegiatan ini dalam rangka mewujudkan profil pelajar Pancasila pada anak-anak. Dengan harapan bisa melatih kewirausahaan pada anak lewat berjualan menu makanan dan minuman sehat untuk anak Indonesia yang sehat," ujar Kepala TK SHOPY Kota Tanjungbalai, SHOPIANA, MPd saat diwawancarai usai kegiatan.


"Kegiatan ini Merupakan lanjutan Program Cooking Class yang telah dilaksanakan di TK SHOPY Tutup Miss Shopy".


Kegiatan ini turut dihadiri Perwakilan dari Dinas UMKM Kota Tanjungbalai serta orang tua murid TK SHOPY.



Editor : Arjuna H T Munthe



Keseruan Siswa TK Shopy Kota Tanjungbalai Ikuti Market Day Jual Jajanan Rp 2000 - Rp 5000-an

Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Keseruan Siswa TK Shopy Kota Tanjungbalai Ikuti Market Day Jual Jajanan Rp 2000 - Rp 5000-an

Iklan